Friday, March 21, 2014

Tugas Minggu 1 Mat. & Ilmu Alamiah Dasar "Pengamatan Hewan Kucing"




Kucing (Felis Silvestris Catus) adal jenis hewan karnivora. Kucing telah berbaur dengan kehidupan manusia sejak 6.000 tahun SM dari kerangka kucing di Pulau Siprus. Orang MesirKuno dari 3.500 SM telah menggunakan kucing untuk menjauhkan tikus atau hewan pengerat lain dari lumbung yang menyimpan hasil panen.Sekarang, Kucing merupakan salah satu hewan peliharaan terpopuler didunia.













 













Ciri-ciri Kucing sebagai berikut :
   1.   Suara Kucing
Tahukah anda bagaimana suara kucing ?
Pasti jawabanya adalah Meong. Banyak suara kucing dengan bahasa lain. Ciri lain adalah suara dengkuran yang panjang.
   2.  Kelopak Mata
Kucing memiliki membrane niktitasn yaitu kelopak mata ketiga dari kucing. Kelopak ini memiliki lapisan tipis berguna untuk menutupi mata dan terlihat saat mata kucing terbuka pada saat kucing gembira ataupun sedang mengantuk.
   3.  Daun Telinga
Kucing memiliki daun telinga yang tegak. Ketika ada sumber suara  daun telinga kucing dapat mengarah kedepan dan kesamping.
   4.  Kebiasaan Tidur
Mengapa kucing suka tidur ? Karena, kucing menyimpan energi dari makanan mereka dengn cara tidur. Kucing tidur antara 12-16 jam setiap harinya.
   5.  Sifat Kucing
Kucing adalah hewan yang suka merawat diri. Cara kucing membersihkan tubuhnya yang paling sering kita lihat adalah dengn menjilati bulu. Air liur kucing (Saliva) adalah alat pembersih yang sangat bagus.

Perilaku Kucing Betina dan kucing Jantan
Kucing Betina dan Kucing Jantan bukan hanya berbeda jenis kelamin saja, namun ada juga perbedaan kebiasaan diantara 2 jenis kucing tersebut.

Perilaku Kucing Betina :
a.   Lebih pendiam dan bersuara lembut
b.   Makannya sedikit tapi sering
c.   Tidak mudah dekat dengan orang lain yang tidak dikenal
d.   Terkesan cuek dan mudah marah
e.   Sering menahan pup dan pipis
f.   Sangat manja dengan pemilik
g.   Setia dan sangat penurut, dll.
Kebiasaan Kucing betina :
a.   Senang berdiam diri dalam rumah
b.   Senang bermain dengan benda-benda yang kecil
c.   Senang bersolek karena sering menjilat-jilati bulunya
d.   Senang dengan suasana yang tenang dan bersih
e.   Senang tidur terlentang di tempat yang empuk


Perilaku Kucing Jantan :
a.   Lebih lincah dan gesit
b.   Suaranya nyaring dan jarang bisa diam
c.   Makannya banyak serta terburu-buru
d.   Tidak bisa menahan pup dan pipis
e.   Tenaganya kuat dan gerakannya cepat
f.   Sering pipis sembarangan untuk menandai daerah kekuasaannya

Kebiasaan Kucing Jantan :
a.   Senang bermain dan jalan-jalan diluar rumah
b.   Senang meggigit apapun dan mencakar
c.   Senang berantem dengan kucing lain
d.   Senang berlari-lari dan loncat-loncat

Berikut ini saya akan memberikan tips-tips dalam memelihara kucing :
1.   Jangan berlebihan dalam memberi makanan
2.  Tempat makanan kucing harus selalu bersih
3.  Sediakan cukup air minum matang
4.  Berikan tempat tidur yang nyaman
5.  Kotak kotoran harus diisi cat litter (pasir kucing)
6.  Mandikan kucing paling sedikit 3x sebulan atau seminggu sekali
7.  Segera periksakan kedokter hewan apabila kucing terserang sakit.

Kebaikan dan Kelebihan Memelihara Kucing
Sebener banyak kebaikan dan kelebihan dalam memelihara kucing, namun kita semua belum menyadari apa yang kita peroleh dengan membela dan menyayangi kucing.
1.   Menurunkan risiko penyakit kardiovaskular  dan serangan jantung
2.   Meningkatakan fungsi system imun (Daya Tahan Penyakit)
3.  Mencegah Alergi
4.  Membantu mencegah asma pada anak
5.  Menurunkan Kolesterol
6.  Menurunkan risiko mendapatkan stroke
7.  Mengurangi Stress (tekana perasaan) dan rasa cemas
8.  Menjadikan mood anda dalam keadaan COOL
9.  Dapat membantu pesakit-pesakit Autis
10.Mengurangi Kesepian


Sekian dulu ya pembahasan kita tentang si Kucing Manis :)





No comments:

Post a Comment

Welcome

Friday, March 21, 2014

Tugas Minggu 1 Mat. & Ilmu Alamiah Dasar "Pengamatan Hewan Kucing"

Posted by Unknown at 7:26 AM



Kucing (Felis Silvestris Catus) adal jenis hewan karnivora. Kucing telah berbaur dengan kehidupan manusia sejak 6.000 tahun SM dari kerangka kucing di Pulau Siprus. Orang MesirKuno dari 3.500 SM telah menggunakan kucing untuk menjauhkan tikus atau hewan pengerat lain dari lumbung yang menyimpan hasil panen.Sekarang, Kucing merupakan salah satu hewan peliharaan terpopuler didunia.













 













Ciri-ciri Kucing sebagai berikut :
   1.   Suara Kucing
Tahukah anda bagaimana suara kucing ?
Pasti jawabanya adalah Meong. Banyak suara kucing dengan bahasa lain. Ciri lain adalah suara dengkuran yang panjang.
   2.  Kelopak Mata
Kucing memiliki membrane niktitasn yaitu kelopak mata ketiga dari kucing. Kelopak ini memiliki lapisan tipis berguna untuk menutupi mata dan terlihat saat mata kucing terbuka pada saat kucing gembira ataupun sedang mengantuk.
   3.  Daun Telinga
Kucing memiliki daun telinga yang tegak. Ketika ada sumber suara  daun telinga kucing dapat mengarah kedepan dan kesamping.
   4.  Kebiasaan Tidur
Mengapa kucing suka tidur ? Karena, kucing menyimpan energi dari makanan mereka dengn cara tidur. Kucing tidur antara 12-16 jam setiap harinya.
   5.  Sifat Kucing
Kucing adalah hewan yang suka merawat diri. Cara kucing membersihkan tubuhnya yang paling sering kita lihat adalah dengn menjilati bulu. Air liur kucing (Saliva) adalah alat pembersih yang sangat bagus.

Perilaku Kucing Betina dan kucing Jantan
Kucing Betina dan Kucing Jantan bukan hanya berbeda jenis kelamin saja, namun ada juga perbedaan kebiasaan diantara 2 jenis kucing tersebut.

Perilaku Kucing Betina :
a.   Lebih pendiam dan bersuara lembut
b.   Makannya sedikit tapi sering
c.   Tidak mudah dekat dengan orang lain yang tidak dikenal
d.   Terkesan cuek dan mudah marah
e.   Sering menahan pup dan pipis
f.   Sangat manja dengan pemilik
g.   Setia dan sangat penurut, dll.
Kebiasaan Kucing betina :
a.   Senang berdiam diri dalam rumah
b.   Senang bermain dengan benda-benda yang kecil
c.   Senang bersolek karena sering menjilat-jilati bulunya
d.   Senang dengan suasana yang tenang dan bersih
e.   Senang tidur terlentang di tempat yang empuk


Perilaku Kucing Jantan :
a.   Lebih lincah dan gesit
b.   Suaranya nyaring dan jarang bisa diam
c.   Makannya banyak serta terburu-buru
d.   Tidak bisa menahan pup dan pipis
e.   Tenaganya kuat dan gerakannya cepat
f.   Sering pipis sembarangan untuk menandai daerah kekuasaannya

Kebiasaan Kucing Jantan :
a.   Senang bermain dan jalan-jalan diluar rumah
b.   Senang meggigit apapun dan mencakar
c.   Senang berantem dengan kucing lain
d.   Senang berlari-lari dan loncat-loncat

Berikut ini saya akan memberikan tips-tips dalam memelihara kucing :
1.   Jangan berlebihan dalam memberi makanan
2.  Tempat makanan kucing harus selalu bersih
3.  Sediakan cukup air minum matang
4.  Berikan tempat tidur yang nyaman
5.  Kotak kotoran harus diisi cat litter (pasir kucing)
6.  Mandikan kucing paling sedikit 3x sebulan atau seminggu sekali
7.  Segera periksakan kedokter hewan apabila kucing terserang sakit.

Kebaikan dan Kelebihan Memelihara Kucing
Sebener banyak kebaikan dan kelebihan dalam memelihara kucing, namun kita semua belum menyadari apa yang kita peroleh dengan membela dan menyayangi kucing.
1.   Menurunkan risiko penyakit kardiovaskular  dan serangan jantung
2.   Meningkatakan fungsi system imun (Daya Tahan Penyakit)
3.  Mencegah Alergi
4.  Membantu mencegah asma pada anak
5.  Menurunkan Kolesterol
6.  Menurunkan risiko mendapatkan stroke
7.  Mengurangi Stress (tekana perasaan) dan rasa cemas
8.  Menjadikan mood anda dalam keadaan COOL
9.  Dapat membantu pesakit-pesakit Autis
10.Mengurangi Kesepian


Sekian dulu ya pembahasan kita tentang si Kucing Manis :)





0 comments on "Tugas Minggu 1 Mat. & Ilmu Alamiah Dasar "Pengamatan Hewan Kucing""

Post a Comment